http://seputarmediacomputer.blogspot.co.id/

Selasa, 29 September 2015

emote Mikrotik v5.20 Webfig Dari Luar Jaringan


Remote Mikrotik v5.20 Webfig Dari Luar Jaringan


Webfig Mikrotik Versi 5.20 sudah cukup userfriendly pada tampilan desktopnya, jadi untuk remote srver mikrotik bisa menggunakan browser.
Sebelumnya kita tentukan terlebih dahulu ip modem dam ip mikrotik secara manual :
1. 192.168.90.1 —–> ip modem menuju mikrotik
2. 192.168.90.2 —–> ip mikrotik menuju modem
Kemudian kita lakukan setting pada mode dan mikrotik :
1. Buka port yang akan kita remote pada modem, webconfig menggunakan port 80 untuk remote, tapi agar tidak ketuker sama browsing saya manggunakan port 90 yang nantinya akan dialihkan pada port 80 melalui pengaturan di mikrotiknya.
2. Buat NAT untuk mengalihkan port yang kita remote agar masuk ke port 80 di mikrotik, dengan script sebagai berikut :
ip firewall nat
add action=dst-nat chain=dstnat protocol=tcp dst-port=90 t0-address=192.168.90.2 to-port=80 comment=”mikrotik-web-config”
Settingan selesai, sekarang kita coba buka browser di jaringan luar dengan mengetikkan ip publik kita dengan port 90 yang telah kita tentukan tadi :
maka akan muncul webfig seperti pada gambar berikut :
webfig
selamat… anda berhasil remote server mikrotik anda melalui browser dari luar jaringan…

Tidak ada komentar :